Bawaslu Natuna Awasi Penerimaan Calon Anggota PPK
|
Mulai dari 18 Januari 2020 Bawaslu Kabupaten Natuna mulai melakukan pengawasan terhadap proses rekrutmen calon anggota PPK bertempat di kantor KPU Kabupaten Natuna. Proses penerimaan berkas calon anggota PPK dimulai dari jam 08.00 - 21.00 Wib.
Tag
BERITA